Kupang, KabarkotakupanG.com - Gubernur Frans Leburaya meminta
agar masyarakat NTT selalu menjadi pesan damai bagi sesama umat manusia, baik
umat kristiani maupun non kristiani.
Pesan ini disampaikannya dalam perayaan natal
oikumene yang digelar di gereja stasi santo simon petrus, Tarus, kabupaten
Kupang kemarin.
Lebu Raya dalam pesan natalnya
menambahkan, setiap tahun kita umat kristiani sering merayakan pesta natal dan
selalu di ingatkan oleh gereja agar menjadi pembawa damai bagi sesama.
Sehingga
Ia berharap agar kedamaian tidak dipandang sebagai slogan tetapi mewujudkannnya
secara nyata dalam kehidupan sehari-hari.
Perayaan natal oikumene sinode
GMIT dan keuskupan agung kupang kali ini, dalam temannya mengajak semua warga
NTT untuk menciptakan dan menjaga kedamaian sehingga terjadinya kebersamaan dan
kerukunan di antara semua pemeluk agama yang mendiami tanah Flobamora tercinta. (Ven)
0 komentar:
Posting Komentar